Kriteria

Kelulusan Kelas XII

Kriteria Kelulusan Kelas XII SMAN 1 Margasari telah ditetapkan dalam Dokumen 1 KTSP SMAN 1 Margasari, yang meliputi :

  • Peserta Didik telah menyelesaikan seluruh program pembelajaran yang dibuktikan dengan rapor tiap semester.
  • Peserta Didik memperoleh nilai sikap/perilaku minimal baik.
  • Peserta Didik telah menempuh Ujian Sekolah (US).
  • Peserta Didik berakhlak baik.

Pengumuman Kelulusan dilaksanakan secara online berdasarkan :

  • Surat Direktur Sekolah Menengah Atas Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 0623/CS/LK.00.00/2022 tanggl 11 April 2022 tentang Pengumuman Kelulusan dan Pembagian Ijazah Jenjang SMA Tahun 2022;
  • Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah Nomor : 420/005093 tanggal 20 April 2022 tentang Pengumuman Kelulusan Pada Satuan Pendidikan SMA dan SMALB Provinsi Jawa Tengah Tahun Pelajaran 2021/2022; serta
  • Keputusan Rapat Pleno Kelulusan Kelas XII Tahun Pelajaran 2021/2022 SMA Negeri 1 Margasari yang dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 28 April 2022;

Cara Akses

Pengumuman Online

Akses SIMPEN Online

Buka alamat website sekolah Sistem Informasi Pengumuman (SIMPEN) Online dengan alamat : https://simpen.sman1margasari.sch.id (disarankan menggunakan smartphone).

Klik Tombol Whatsapp

Selanjutnya Klik Tombol Whatsapp. Tombol tersebut akan mengarahkan peserta didik kelas XII ke nomor whatsapp sekolah yang digunakan untuk mengirim dokumen pengumuman kelulusan peserta didik kelas XII secara otomatis dalam bentuk alamat link berupa file pdf.

Kode Pengumuman Kelulusan

Ketikan dan kirim pola kode pengumuman kelulusannya. pola kode pengumuman kelulusannya menggunakan NIS lengkap. Contoh : 1920.1910 (terdapat 8 digit angka dan dipisahkan titik diantara 4 digit angka).

Kirim NIS Lengkap

Ketik dan Kirim NIS lengkap ke nomor sekolah yang sudah ditentukan untuk pengiriman pengumuman kelulusan kelas XII secara otomatis.

Lihat dan Simpan

Nomor Sekolah akan mengirimkan pengumuman kelulusan online secara otomatis akan membalas otomatis berupa alamat link pengumuman sesuai NIS yang dikirimkan. Silahkan download agar tersimpan pada ponsel masing-masing (disarankan untuk tidak memposting/share pada media sosial karena terdapat data pribadi).

Cetak Asli

Dokumen Cetak pengumuman kelulusan (asli) telah diarsip oleh sekolah. Apabila diperlukan dapat diminta/diambil di sekolah melalui Kurikulum / Wali Kelas masing-masing.

Klik tombol "Whatsapp" di bawah ini

untuk mengirim kode pengumuman kelulusan online kelas XII dan akan dikirimkan otomatis oleh whatsapp tersebut berupa alamat link.

pastikan kode (NIS) yang dikirim benar dan sesuai.

Pengumuman Kelulusan Online dibuka:

Kamis, 5 Mei 2022

mulai pukul 17.00 WIB

Whatsapp

WALI KELAS

KELAS XII

Herlin Indri Astuti, S.Pd

Wali Kelas XII. MIPA 1

Guru Mata Pelajaran Seni Budaya

Moh. Fajrul Falak, S.Pd

Wali Kelas XII. MIPA 2

Guru Mata Pelajaran Matematika

Wuryanto, S.Pd

Wali Kelas XII. MIPA 3

Guru Mata Pelajaran PPKn

Dra. Siti Komariyah

Wali Kelas XII. MIPA 4

Guru Mata Pelajaran Bahasa Indonesia

Fitri Kartikaningtyas, S.Psi

Wali Kelas XII. IPS 1

Guru BK/BP

Mudakir, S.Pd

Wali Kelas XII. IPS 2

Guru Mata Pelajaran Penjas Orkes

Misna Nauly Sahlina, S.Pd

Wali Kelas XII. IPS 3

Guru Mata Pelajaran Sejarah

Galeri Foto

Kelas XII

  • All
  • s1
  • s2
  • s3
  • a1
  • a2
  • a3
  • a4

XII. MIPA 1 (1)

Bersama Wali Kelas

XII. MIPA 1 (2)

Team All

XII. MIPA 1 (3)

Team All

XII. MIPA 1 (4)

Team 1 | XII. MIPA 1

XII. MIPA 1 (5)

Team 2 | XII. MIPA 1

XII. MIPA 1 (6)

Team 3 | XII. MIPA 1

XII. MIPA 1 (7)

Team 4 | XII. MIPA 1

XII. MIPA 1 (7)

Team 5 | XII. MIPA 1

XII. MIPA 1 (9)

Team 6 | XII. MIPA 1

XII. MIPA 2 (1)

Bersama Wali Kelas

XII. MIPA 2 (2)

Team All

XII. MIPA 2 (3)

Team All

XII. MIPA 2 (4)

Team 1 | XII. MIPA 2

XII. MIPA 2 (5)

Team 2 | XII. MIPA 2

XII. MIPA 2 (6)

Team 3 | XII. MIPA 2

XII. MIPA 2 (7)

Team 4 | XII. MIPA 2

XII. MIPA 2 (8)

Team 5 | XII. MIPA 2

XII. MIPA 2 (9)

Team 6 | XII. MIPA 2

XII. MIPA 3 (1)

Bersama Wali Kelas

XII. MIPA 3 (2)

Team All

XII. MIPA 3 (3)

Team All

XII. MIPA 3 (4)

Team 1 | XII. MIPA 3

XII. MIPA 3 (5)

Team 2 | XII. MIPA 3

XII. MIPA 3 (6)

Team 3 | XII. MIPA 3

XII. MIPA 3 (7)

Team 4 | XII. MIPA 3

XII. MIPA 3 (8)

Team 5 | XII. MIPA 3

XII. MIPA 3 (9)

Team 6 | XII. MIPA 3

XII. MIPA 4 (1)

Bersama Wali Kelas

XII. MIPA 4 (2)

Team All

XII. MIPA 4 (3)

Team All

XII. MIPA 4 (4)

Team 1 | XII. MIPA 4

XII. MIPA 4 (5)

Team 2 | XII. MIPA 4

XII. MIPA 4 (6)

Team 3 | XII. MIPA 4

XII. MIPA 4 (7)

Team 4 | XII. MIPA 4

XII. MIPA 4 (8)

Team 5 | XII. MIPA 4

XII. MIPA 4 (9)

Team 6 | XII. MIPA 4

XII. IPS 1 (1)

Bersama Wali Kelas

XII. IPS 1 (2)

Team All

XII. IPS 1 (3)

Team All

XII. IPS 1 (4)

Team 1 | XII. IPS 1

XII. IPS 1 (5)

Team 2 | XII. IPS 1

XII. IPS 1 (6)

Team 3 | XII. IPS 1

XII. IPS 1 (7)

Team 4 | XII. IPS 1

XII. IPS 1 (8)

Team 5 | XII. IPS 1

XII. IPS 1 (9)

Team 6 | XII. IPS 1

XII. IPS 2 (1)

Bersama Wali Kelas

XII. IPS 2 (2)

Team All

XII. IPS 2 (3)

Team All

XII. IPS 2 (4)

Team 1 | XII. IPS 2

XII. IPS 2 (5)

Team 2 | XII. IPS 2

XII. IPS 2 (6)

Team 3 | XII. IPS 2

XII. IPS 2 (7)

Team 4 | XII. IPS 2

XII. IPS 2 (8)

Team 5 | XII. IPS 2

XII. IPS 2 (9)

Team All | XII. IPS 2

XII. IPS 3 (1)

Bersama Wali Kelas

XII. IPS 3 (2)

Team All

XII. IPS 3 (3)

Team All

XII. IPS 3 (4)

Team 1 | XII. IPS 3

XII. IPS 3 (5)

Team 2 | XII. IPS 3

XII. IPS 3 (6)

Team 3 | XII. IPS 3

XII. IPS 3 (7)

Team 4 | XII. IPS 3

XII. IPS 3 (8)

Team 5 | XII. IPS 3

XII. IPS 3 (9)

Team 6 | XII. IPS 3

Motivational

Quotes

Barangsiapa ingin mutiara, harus berani terjun di lautan yang dalam.

Ir. Soekarno

Pahlawan Nasional

Kewajiban berusaha adalah miliki kita, hasil adalah milik Allah.

Cut Nyak Dien

Pahlawan Nasional

Tiada awan di langit yang tetap selamanya. Tiada mungkin akan terus menerus terang cuaca. Sehabis malam gelap gulita lahir pagi membawa keindahan.

R.A Kartini

Pahlawan Nasional

Untuk mencapai sesuatu, harus diperjuangkan dulu. Seperti mengambil buah kelapa, dan tidak menunggu saja seperti jatuh durian yang telah masak.

Dr. Mohammad Natsir

Pahlawan Nasional

Semakin banyak ilmu, semakin lapang hidup. Semakin kurang ilmu, semakin sempit hidup. Jangan takut gagal karena orang yang tidak pernah gagal hanyalah orang yang tidak pernah melangkah.

Prof. Dr. Hamka (Buya Hamka)

Pahlawan Nasional